Tempatnya tips dan trick, software gratis, antivirus review dan software review.

Multiple Desktop di Windows XP










Jika kita melihat pada OS (operating system) Linux banyak sekali aplikasi bawaan pendukung yang dapat mempercantik desktop sekaligus membuatnya sangat berguna. Salah satunya adalah Multiple Desktop, pada sistem operasi Windows secara default memang tidak ada yang namanya desktop sampai 4.

Tapi dengan tambahan aplikasi khusus, kita dapat membuat beberapa virtual desktop tersebut mirip kepunyaan sistem operasi Linux, yaitu menggunakan aplikasi WindowsPager. Hampir sama dengan yang ada pada Linux, disini kita dapat bekerja dengan mudah pada beberapa desktop sekaligus, namun terbatas hanya 4 desktop.

Aplikasi ini langsung dapat dipakai (portable), kemudian akan menampilkan jumlah desktop di taskbar (satu kotak mewakili 1 virtual desktop). Untuk berpindah desktop cukup klik kotak yang ada di taskbar, kita juga memindah window ke desktop lainnya dengan klik kanan pada title bar dan klik Move to Desktop 2.

Download WindowsPager

Labels: Software, Tips dan Trick Windows

Thanks for reading Multiple Desktop di Windows XP. Please share...!

1 Comment for "Multiple Desktop di Windows XP"

mantaff.,.,sudah ane download dan goodd

Back To Top